Hal ini merupakan pendapat dari komentator Sky Sports, Niall Quinn, yang mengaku terkesan usai melihat gol dari Marcus Rashford memastikan kemenangan tipis 1-0 tim tamu di Etihad.
Hasil tersebut membuat tim Setan Merah kini hanya terpisah satu angka dari City, yang untuk sementara masih duduk di peringkat empat klasemen.
"Melakukannya dengan pemain muda adalah satu hal. Namun melakukannya dengan skill dan permainan yang meyakinkan adalah sesuatu yang luar biasa. Rashford tahu kapan ia harus masuk ke dalam kotak penalti dan melewati Demichelis," tutur Quinn pada Sky Sports.
"Ada momen di mana di babak pertama, mereka terlihat seperti Manchester United yang dulu dan itu adalah pujian terbesar saya untuk tim mereka dan juga sang manajer." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Jadi Simbol Tekad MU Masuk ke Liga Champions
Liga Inggris 21 Maret 2016, 22:54
-
Smalling Jadi Penanda Kisah Sukses Van Gaal di MU
Liga Inggris 21 Maret 2016, 22:27
-
Mata: Rashford Kembali Buktikan Ia Pemain Hebat
Liga Inggris 21 Maret 2016, 22:04
-
Smalling Dianggap Beruntung Tak Dikartu Merah Lawan City
Liga Inggris 21 Maret 2016, 22:01
-
Betapa Spesial Kemenangan MU atas City untuk Juan Mata
Liga Inggris 21 Maret 2016, 21:51
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR