Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, menegaskan ia akan tetap memainkan Sergio Ramos di pertandingan lawan Sporting Gijon meski beknya itu terancam bisa absen di laga el Clasico.
Saat ini, Ramos sudah mengoleksi empat kartu kuning. Itu artinya jika ia mendapat satu kartu kuning lagi di laga lawan Gijon ia akan mendapat larangan tampil sebanyak satu kali.
Gawatnya, larangan itu akan berlaku tepat di laga El Clasico kontra . Meski beresiko, namun Zidane menyatakan Ramos masih akan tetap dimainkan lawan Gijon, sembari berdoa Ramos tak akan mendapat kartu kuning nantinya.
"Sergio akan harus bermain. Saya tidak fokus pada kartu kuning atau mengkhawatirkan kartu kuning tersebut. Kami memiliki pertandingan penting," tegas Zidane seperti dilansir Soccerway.
"Sebelum lawan Barcelona kami memiliki jawal main pada hari Sabtu dan mudah-mudahan semuanya berjalan dengan lancar," serunya.
Baca Juga:
- Zidane Jelaskan Alasan Pencadangan James Rodriguez
- Real Madrid Siapkan Casemiro Lawan Sporting Gijon
- Ini Ide Zidane Untuk Akali Absennya Bale
- Bale Ingin Segera Sembuh dan Kembali Bermain
- Pochettino: Messi dan Ronaldo Berikutnya Akan Ada di Premier League
- Bos Wales: Seperti Mesin, Bale Akan Segera Pulih
- Hierro: Madrid Sepertinya Selalu Krisis
- Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Sporting Gijon
- Prediksi Real Madrid vs Sporting Gijon 26 November 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Optimis Iniesta Pulih di El Clasico
Liga Spanyol 26 November 2016, 22:15
-
Zidane Bela Benzema dari Kritik
Liga Spanyol 26 November 2016, 18:40
-
Griezmann: Saya Bisa Saja Jadi Fans Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 26 November 2016, 17:00
-
Head-to-head: Real Madrid vs Sporting Gijon
Liga Spanyol 26 November 2016, 11:14
-
Ramos Akan Tetap Dimainkan Lawan Gijon
Liga Spanyol 26 November 2016, 02:10
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR