Ballesteros disinyalir terlibat insiden dengan Pepe usai laga pekan ke-11 La Liga kemarin. Ramos memberikan komentar terkait insiden tersebut menurut versi dirinya.
"Ballesteros selalu ingin menjadi pusat perhatian, Jika dia suka tinju seharusnya dia berganti olah raga dan mendedikasikan dirinya kepada hal itu ketimbang sepak bola," terang Ramos.
Pemain belakang Los Blancos ini pun menambahkan bahwa hal tersebut bukan hal pertama yang terjadi atas timnya. Terlebih lagi Ballesteros juga sering melakukan hal semacam itu kepada Madrid.
Menurut Ramos, Levante memang selalu sulit untuk bisa menerima kekalahan dari tim asal ibu kota tersebut. (foes/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 12 November 2012, 23:20

-
Cederai Ronaldo, Navarro Dihukum Takdir
Liga Spanyol 12 November 2012, 22:59
-
Ramos: Ballesteros Seharusnya Bermain Tinju Saja
Liga Spanyol 12 November 2012, 22:15
-
Callejon: Mourinho Percaya Pemain Lulusan Akademi
Liga Spanyol 12 November 2012, 22:02
-
Simeone: Messi dan Ronaldo Diperlakukan Istimewa
Liga Spanyol 12 November 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR