Bermain di kandang sendiri, tim asuhan Rafael Benitez harus menyerah empat gol tanpa balas di tangan Barcelona. Hasil tersebut membuat tekanan pada klub makin besar, usai sebelumnya mereka juga kalah di tangan Sevilla.
Namun Ramos tidak ingin timnya terus terpuruk dan ingin skuat Los Merengues memetik pelajaran berharga dari kekalahan yang baru mereka derita.
"Saya ingin kami melihat ke belakang hanya untuk belajar dari kesalahan dan kembali mengumpulkan kekuatan untuk kembali maju dan melangkah ke depan," demikian tulis Ramos di Twitter.
Sólo miramos atrás para aprender de los errores y coger fuerzas para ser más fuertes mañana. #HalaMadridYNadasMas pic.twitter.com/twnm5CKKX4
— Sergio Ramos (@SergioRamos) November 23, 2015
Madrid sendiri kini tengah bersiap menghadapi Shakhtar, tim yang akan jadi lawan mereka di Liga Champions. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menonton El Clasico Dari Pinggir Lapangan
Open Play 24 November 2015, 23:02
-
Bale: Skema Madrid Pas Dengan Gaya Main Saya
Liga Spanyol 24 November 2015, 21:02
-
Tak Cocok Dengan Benitez, Matrix Merasa Seperti Ronaldo
Liga Spanyol 24 November 2015, 20:09
-
Jorge Mendes: Mustahil Ronaldo ke MU
Liga Spanyol 24 November 2015, 18:40
-
Data dan Fakta Liga Champions : Shakhtar Donetsk vs Real Madrid
Liga Champions 24 November 2015, 17:58
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR