Kehadiran eks Atletico Madrid di Bernabeu disinyalir bakal membuat Casillas, yang musim lalu acapkali menjadi sasaran cemooh fans, makin kesulitan menembus jajaran inti Los Blancos. Raul pun ikut menanti apa langkah selanjutnya yang akan diambil mantan rekannya tersebut di masa depan.
"Casillas merupakan sosok legendaris di tim nasional dan Real Madrid. Ia selalu bersikap profesional dan Madridista tidak boleh mempertanyakan sikap serta komitmennya. Namun ia harus segera mengambil keputusan terkait masa depannya dan kita lihat saja apa yang akan terjadi," tutur Raul pada Marca.
Casillas sebelumnya sempat dikaitkan dengan kepindahan ke klub raksasa Premier League, Arsenal. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Takut Rencananya ke Madrid Dirusak De Gea
Liga Inggris 15 Juni 2015, 23:05 -
Video: Umpan Magis & Tendangan Geledek Roberto Carlos
Open Play 15 Juni 2015, 22:50 -
Barca Dominasi La Liga XI Versi LFP
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 20:53 -
Raul Dukung Benitez Untuk Sukses di Madrid
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 19:59 -
Detail Jersey Home dan Away Real Madrid 2015-16
Open Play 15 Juni 2015, 17:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR