
Bola.net - Raksasa La Liga, Real Madrid dikabarkan siap melayangkan tawaran menggiurkan kepada Liverpool untuk memboyong Sadio Mane pada musim panas nanti.
Mane tampil impresif bersama Liverpool. Musim lalu ia mengantar timnya meraih gelar juara Liga Champions dan menyabe gelar top skorer Premier League.
Mane meneruskan performa apiknya pada musim ini. Penampilan luar biasa Mane akhirnya mendapat ganjaran penghargaan pemain terbaik Afrika.
Ketertarikan Real Madrid
Real Madrid diyakini sangat kepincut dengan Mane. Kubu Los Blancos pun kabarnya bersedia menggelontorkan dana besar demi mewujudkan ambisinya tersebut.
Kini seperti dilansir France Football, Real Madrid kabarnya akan melayangkan tawaran senilai 150 juta euro atau setara dengan kurang lebih Rp2,5 triliun terhadap Liverpool.
Sadio Mane sendiri kabarnya tak menutup pintu untuk pindah dari Liverpool jika memang ada pinangan yang datang dari Real Madrid padanya.
Tak Mau Terlalu Lama di Liverpool
Baru-baru ini, rekan setim Mane di tim nasional Senegal, Keita Balde menyebut bahwa Mane tak mau berlama-lama Liverpool dan ingin pindah ke Real Madrid.
"Saya rasa dia [Mane] tidak ingin berada di sana selamanya. Ia adalah anak yang cerdas dan ia tahu apa yang baik baginya dan apa yang harus ia lakukan. Tapi di Madrid, mereka memiliki banyak pemain hebat," tutur Balde.
Sumber: France Football
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kylian Mbappe Susah, Real Madrid Berpaling ke Edin Dzeko
Liga Spanyol 22 April 2020, 22:00
-
David De Gea dan Para Pemain yang Jatuh ke Pelukan Wanita yang Lebih Tua
Bolatainment 22 April 2020, 21:56
-
Jack Grealish Diklaim Mirip Dengan Eden Hazard, Setuju?
Liga Inggris 22 April 2020, 21:47
-
Eduardo Camavinga Dibanderol Rp1 Trilyun, Jadi Beli Real Madrid?
Liga Spanyol 22 April 2020, 21:40
-
Barcelona dan Real Madrid Ramaikan Perburuan Marcelo Brozovic
Liga Spanyol 22 April 2020, 21:20
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR