Ronaldo kembali memberikan penilaian yang bagus kepada diri sendiri ketika menjalani wawancara dengan Undici. Ia merasa menjadi pemain terbaik dalam 20 tahun terakhir.
"Jika diminta memberikan penilaian tentang posisi saya di jajaran pemain terbaik selama 20 tahun terakhir, saya akan bersikap positif. Jika berpikir positif dan mempertimbangkan semua yang sudah saya raih, maka saya adalah yang terbaik," terang Ronaldo.
Salah satu ciri pemain hebat adalah memberikan imbas pada dunia sepakbola. Ronaldo merasa sudah memberikan imbas besar karena ia superior dalam banyak aspek permainan.
"Atlet terbaik selalu punya imbas besar dalam olahraga, saya rasa saya juga begitu. Saya tidak bisa bilang seberapa besar. Tapi jika anda bisa berlari lebih cepat dan melompat lebih tinggi, selalu lebih kuat dan lincah dari semua orang, itu artinya anda bisa memaksimalkan bakat yang anda miliki dengan efektif." (udc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Lebih Hebat dari Pogba dan Griezmann
Commercial 10 Juni 2016, 22:00
-
Ronaldo: Saya Yang Terbaik Dalam 20 Tahun Terakhir
Liga Spanyol 10 Juni 2016, 21:43
-
Pele Ragu Ronaldo Bersinar di Euro
Commercial 10 Juni 2016, 15:33
-
Maradona: Ronaldo Akan Jadi Pemain Terbaik Euro
Commercial 10 Juni 2016, 10:52
-
Ronaldo: Portugal Bisa Lakukan Apapun di Euro
Commercial 10 Juni 2016, 08:16
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


















KOMENTAR