Zidane mengambil alih kendali tim dari tangan Rafael Benitez yang harus meninggalkan Santiago Bernabeu. Di bawah tangan dinginnya, Madrid mampu meraih hasil yang fantastis termasuk lolos ke semifinal Liga Champions.
"Jelas dia mengambil pekerjaan yang sangat sulit. Ada begitu banyak tekanan di Madrid setiap hari. Tapi dia memiliki kualitas dan membuktikan sejak menangani akademi," kata Savio kepada Omnisport.
"Dia tahu sepak bola seperti yang lain dan dia belajar banyak dan ini penting. Dia mendapatkan dukungan dari klub dan para fans. Mereka mencintainya dan saya pikir dia bisa menjadi manajer yang sangat bagus."
Zidane sendiri pernah memenangkan La Liga dan Liga Champions semasa bermain membela Real Madrid.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Lawan Madrid Bukan Motivasi Ekstra
Liga Inggris 16 April 2016, 23:50 -
Ronaldo Pimpin Pesta Gol Madrid di Markas Getafe
Galeri 16 April 2016, 23:31 -
Highlights La Liga: Getafe 1-5 Real Madrid
Open Play 16 April 2016, 23:22 -
Savio: Zidane Bisa Jadi Pelatih Yang Sangat Bagus
Liga Spanyol 16 April 2016, 23:20 -
Zidane Minta Madrid Tak Fokus pada Barcelona
Liga Spanyol 16 April 2016, 23:10
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR