Saat ini Morata masih tercatat sebagai salah satu pemain Juventus setelah yang bersangkutan dibeli dari Real Madrid pada tahun 2014 silam. Akan tetapi dalam perjanjian pembelian tersebut, Real Madrid memasukkan klausul buyback, di mana mereka punya kesempatan untuk membeli sang pemain lagi jika dibutuhkan.
Setelah melihat penampilan gemilang Morata bersama Juventus, manajemen El Real dikabarkan siap untuk mengaktifkan klausul buyback tersebut. Menurut laporan The Sun, Madrid akan mengaktifkan klausul tersebut pada musim panas nanti setelah sang pemain pulang dari membela Timnas .
Akan tetapi, laporan tersebut menyebut bahwa Madrid tidak akan menggunakan jasa Morata musim depan. Manajemen Los Blancos akan menjual kembali sang Striker 21 tahun tersebut ke Arsenal, yang disebut-sebut merupakan peminat serius dari Morata, di mana Kubu El Real sudah mematok angka £38 juta jika The Gunners benar-benar serius untuk mendapatkan sang pemain.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta Kembali Tegaskan Pogba Tidak Dijual
Liga Italia 28 Mei 2016, 21:30
-
Bermodal 80 Juta, Chelsea Siap Gaet Paul Pogba
Liga Inggris 28 Mei 2016, 21:10
-
Segera Pulangkan Morata, Madrid Minta Arsenal Siapkan 38 Juta
Liga Spanyol 28 Mei 2016, 16:35
-
Madrid Umpankan Toni Kroos Untuk Gaet Paul Pogba
Liga Spanyol 28 Mei 2016, 16:10
-
Davids Sebut Ibrahimovic Bikin Premier League Lebih Meriah
Liga Inggris 28 Mei 2016, 00:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR