Sebelumnya, pemain jebolan akademi La Masia ini bermain untuk posisi gelandang tengah.
Ia bermain sebagai bek kanan semenjak pelatih Luis Enrique membesut Barca. Awalnya, Sergi mengaku kesulitan dan terpaksa bermain sebagai bek. Namun, saat ia mengaku sangat menikmati peran barunya, apalagi ia menjadi pilihan utama di skuat Barca.
"Saya sudah mulai terbiasa. Pada awalnya ini memang hal baru untuk saya. Tetapi pada akhirnya rekan satu tim membuat semua berjalan lebih mudah. Saya bisa bermain di posisi itu dan menikmatinya," ujar Sergi pada Esport 3.
"Dari sudut pandang pribadi, saya sangat senang. Pelatih telah menunjukkan kepercayaannya pada saya dan inilah jalan seharusnya saya ikuti," tandasnya.
Perubahan posisi ini memang mengubah karir Sergi. Sebelumnya ia hanya menjadi cadangan di posisi gelandang. Kini ia menjadi pemain reguler, menggantikan peran Dani Alves yang hijrah ke Juventus. Sergi juga baru saja mendapatkan panggilan untuk memperkuat timnas Spanyol untuk bermain di bek kanan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergi Roberto Harap Madrid dan Atletico Beri Perlawanan Ketat
Liga Spanyol 31 Agustus 2016, 20:12
-
Sergi Roberto Mulai Nikmati Main Sebagai Bek Kanan
Liga Spanyol 31 Agustus 2016, 19:47
-
Potret-potret Kemesraan Messi dan Antonella
Bolatainment 31 Agustus 2016, 16:26
-
Dybala Tak Pernah Ingin ke Barcelona
Liga Italia 31 Agustus 2016, 15:55
-
Tak Dapat Jatah Main, Pemain Ini Siap Tinggalkan Barca
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 14:26
LATEST UPDATE
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR