Pemain jebolan La Masia ini juga menyatakan Martino yang lebih akrab dipanggil Tata memilki kepercayaan lebih kepada pemain-pemain muda di Los Blaugrana.
"Ia (Tata) sudah melakukan pekerjaan bagus bersama Paraguay dan Newell's Old Boys. Ia merupakan pelatih yang memiliki kepercayaan terhadap pemain muda." ujar Sergi Roberto di situs resmi klub.
"Tim yang dilatihnya memainkan bola dengan baik. Oleh karena itu, saya pikir dia merupakan pelatih yang ideal bagi kami." lanjut pemain 21 tahun tersebut.
Tata Martino akan memulai debutnya sebagai pelatih baru El Barca ketika bertemu tim asal Norwegia, Valerenga di laga persahabatan yang dihelat di Ullevaal Stadion, Sabtu (27/7) besok. [initial] (fcb/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Televisi 26 Juli 2013, 20:38

-
Sergi Roberto: Saya Sama Sekali Berbeda Dengan Thiago
Liga Spanyol 26 Juli 2013, 18:40
-
Thiago Merasa Aneh Bertanding Melawan Barca
Liga Champions 26 Juli 2013, 18:30
-
Fabregas Berminat Reuni Dengan Van Persie
Liga Inggris 26 Juli 2013, 18:02
-
Sergi Roberto Yakin Tata Martino Ideal Untuk Barca
Liga Spanyol 26 Juli 2013, 15:27
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR