Bola.net - - Bintang Real Madrid, Sergio Ramos, ingin menutup tahun 2016 ini dengan kisah yang bahagia. Ramos berharap Madrid bisa menenangkan gelar Piala Dunia Antarklub 2016 sebagai penutup tahun.
Madrid saat ini sudah bertolak Jepang untuk menjalani laga Piala Dunia Antarklub. Skuat asuhan Zinedine Zidane ini juga sudah berlatih di Yokohama pada Selasa .
El Real akan melawan Club America sebagai wakil dari Amerika Selatan pada laga semifinal Kamis (15/12) mendatang.
"Kami ingin happy ending untuk tahun yang sangat baik bagi kami ini. Berada di Jepang adalah hadiah bagi kami dan kami ingin mengambil hadiah terakhir bersama kami," ujar Ramos di situs resmi FIFA.
Bek berusia 30 tahun ini cukup optimis dengan peluang Madrid untuk bisa menjadi juara. Pasalnya, ia menilai Madrid pada saat ini adalah tim yang kuat. Komposisi pemain yang tidak berubah sejak musim lalu membuat pemahaman tim sangat baik.
"Kami sedang melakukan pekerjaan yang baik," tutur mantan pemain Sevilla ini.
"Struktur dan inti dari skuat yang sama [dengan musim lalu] dan itu bagus untuk tim. Kami punya pemahaman yang lebih baik satu sama lain dan berada di ritme yang sama di lapangan. Kami mengambil manfaat dari hal itu. Kami juga memiliki kombinasi skuat pemain veteran dan muda yang bagus," tutup Ramos.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak, Lewandowski Tutup Pintu ke Madrid
Liga Eropa Lain 13 Desember 2016, 22:38
-
Atas Nama Maradona, Napoli Ingin Balas Dendam pada Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2016, 21:25
-
Sergio Ramos Buru Happy Ending di Tahun 2016
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 20:39
-
Weigl Mengaku Terkesan Dikaitkan dengan Real Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 15:13
-
Sang Ibu Sebut James Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 14:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR