Bola.net - - Keinginan Real Madrid untuk bisa memakai jasa penyerang Robert Lewandowski dipastikan pupus. Pasalnya, ia baru saja menyepakati kontrak baru dengan klub yang dibelanya, Bayern Munchen.
Lewandowski sebenarnya memiliki kontrak yang masih aktif hingga tahun 2019 mendatang. Namun, pemain asal Polandia ini santer dikabarkan sedang menjadi buruan Real Madrid. Belakangan juga PSG.
Untuk itu, Bayern di awal musim ini telah memulai negosiasi untuk memperpanjang kontraknya. Hasilnya, Lewandowski akan tetap bertahan di Bayern hingga tahun 2021 yang akan datang.
"Saya sangat senang bahwa negosiasi ini telah menghasilkan hal yang positif dan bahwa saya masih beberapa tahun ke depan bersama FC Bayern," kata Lewandowski di situs resmi klub.
"Kami telah memiliki beberapa target besar bersama-sama," sambung pemain berusia 28 tahun ini.
2️⃣0️⃣2️⃣1️⃣! 🎉 #FCBayernSelfie 😄 pic.twitter.com/hSt5rmvQMJ
— FC Bayern English (@FCBayernEN) December 13, 2016
Lewandowski selama ini merupakan juru gedor andalan Bayern Munchen. Mantan pemain Lech Poznan dan Dortmund musim sudah mencetak 19 gol dari 22 pertandingan di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak, Lewandowski Tutup Pintu ke Madrid
Liga Eropa Lain 13 Desember 2016, 22:38 -
Atas Nama Maradona, Napoli Ingin Balas Dendam pada Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2016, 21:25 -
Sergio Ramos Buru Happy Ending di Tahun 2016
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 20:39 -
Weigl Mengaku Terkesan Dikaitkan dengan Real Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 15:13 -
Sang Ibu Sebut James Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 14:56
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR