Bola.net - - Gelandang Borussia Dortmund, Julian Weigl, mengaku amat tersanjung dengan ketertarikan yang muncul dari Real Madrid.
Sebelumnya beredar kabar yang mengatakan bahwa Madrid memiliki hak ekslusif untuk membeli sang pemain, jika memang Dortmund berniat untuk menjual pemuda Jerman di masa mendatang.
Bos Dortmund, Thomas Tuchel, sebelumnya sudah menegaskan bahwa Weigl memang memiliki potensi yang luar biasa, namun ia masih belum siap bermain di klub sekaliber Madrid untuk saat ini.
Dan Weigl sendiri tidak menampik bahwa ia amat tersanjung namanya sudah pernah dikaitkan dengan Los Blancos.
"Real Madrid adalah klub yang akan terus anda impikan sejak masih kecil," tutur Weigl menurut Sportsmole.
"Namun saya hanya bisa katakan bahwa saya merasa amat nyaman di Dortmund dan itu adalah klub yang sudah memberikan kesempatan pada saya untuk bermain di tim utama."
Real sendiri sepertinya tidak akan bisa membeli pemain berusia 21 tahun di musim panas, karena mereka tengah terkena embargo di bursa transfer oleh FIFA.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak, Lewandowski Tutup Pintu ke Madrid
Liga Eropa Lain 13 Desember 2016, 22:38
-
Atas Nama Maradona, Napoli Ingin Balas Dendam pada Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2016, 21:25
-
Sergio Ramos Buru Happy Ending di Tahun 2016
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 20:39
-
Weigl Mengaku Terkesan Dikaitkan dengan Real Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 15:13
-
Sang Ibu Sebut James Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 14:56
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR