Negredo, 27, dikaitkan dengan sejumlah klub dalam beberapa bulan terakhir. Beberapa di antaranya adalah Chelsea, Tottenham dan Juventus. Namun, kubu Sevilla lewat Presiden Jose Maria del Nido menegaskan bahwa Negredo takkan dijual dalam waktu dekat.
"Klub kami tidak menjual pemain satu pun, baik sekarang (di bursa Januari) atau Juni (musim panas) nanti," kata del Nido seperti diberitakan oleh Sky Sports.
"Alvaro Negredo takkan pergi kecuali ada proposal spektakuler yang masuk. Beberapa minggu lalu, kami sudah menolak tawaran senilai €17 juta dari salah satu klub top Eropa," pungkasnya.
Negredo merupakan salah satu striker yang dibawa Spanyol ke Euro 2012. Dia bermain dua kali di Polandia-Ukraina, termasuk sekali starter saat La Furia Roja menghadapi Portugal pada babak semifinal. (sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Chelsea dan City, Betis Bandrol Mahal Benat
Liga Inggris 5 Januari 2013, 21:05
-
Data dan Fakta FA Cup: Southampton vs Chelsea
Liga Inggris 5 Januari 2013, 12:02
-
Preview: Soton vs Chelsea, Spesialisasi si Biru
Liga Inggris 5 Januari 2013, 11:00
-
Demba Ba Yakin Segera Tembus Tim Inti Chelsea
Liga Inggris 5 Januari 2013, 10:13
-
Sevilla Tolak Tawaran €17 Juta Untuk Negredo
Liga Spanyol 5 Januari 2013, 06:01
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR