Meski kalah, namun Simeone beranggapan bahwa Atletico tetap mendapatkan dampak positif dari hasil lawan Barca. Pria asal Argentina ini menganggap bahwa semakin sering timnya menghadapi lawan sekuat Barca, maka perkembangan yang dialami juga akan semakin pesat.
"Bermain melawan tim terbaik seperti Barca akan membuat kami berkembang menjadi lebih baik di masa yang akan datang. Lawan yang sulit membuat kami terus mendapatkan tuntutan untuk terus berkembang," ungkap Simeone seperti dilansir Diario AS.
"Kami sudah memiliki identitas dan esensi permainan sendiri, sesuatu yang terus kami perbaiki dalam tiga tahun terakhir. Jika kami ingin terus bersaing, maka kami harus terus mengasah kemampuan."[initial]
Baca Juga
- 'Banyak Klub Berdosa Sama, Hanya Barca Yang Kena Batunya'
- Toral: Demi Final, Kalahkan Barca di Camp Nou Wajib Hukumnya
- Raiola: Saya Ingin Messi Empat Kali Ganti Klub
- 'Tampil Ganas di Banyak Klub, Zlatan 10 Kali Lebih Hebat Dari Messi'
- Sacchi: Rekrut Braida, Barca Akan Kembali Seimbang
- Juanfran: Barca Bagus, Atletico Memang Layak Kalah
- Soal Kartu Merah Gabi, Simeone Sebut Wasit Salah Paham
- Berjiwa Besar, Simeone Puji Permainan Barca
- Jelang Duel Kontra Barca, Bek Atletico Ditangkap Polisi
- Berjiwa Besar, Simeone Puji Permainan Barca
- Dos Santos Bersaudara Ingin Jegal Barca di Camp Nou
- Dream Team Versi Pique Ternyata Didominasi Pemain Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sasha Pique Mebarak, 'Rekrutan' Terbaru Barcelona
Bolatainment 31 Januari 2015, 23:54
-
Buntut Lemparan Sepatu Turan, Sang Wasit Dijatuhi Skorsing
Liga Spanyol 31 Januari 2015, 23:25
-
Teken Kontrak Anyar, Gaji Neymar Cuma Kalah dari Messi
Liga Spanyol 31 Januari 2015, 17:15
-
Simeone Sebut Barca Bantu Atletico Untuk Terus Berkembang
Liga Spanyol 31 Januari 2015, 16:25
-
Messi Tumpangi Mobil Presiden Amerika Serikat!
Open Play 31 Januari 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR