Seperti diketahui, Suarez sebelumnya mendapatkan sanksi tak boleh bergelut dalam urusan sepakbola selama empat bulan, termasuk di sesi latihan klub. Namun hukuman tersebut berubah setelah Suarez mengajukan banding ke CAS yang akhirnya 'meringankan' hukuman itu dan membolehkan Suarez berlatih dan bermain di laga uji coba.
Diungkapkan Suarez, keputusan dari CAS tersebut membuat dirinya sangat bahagia dan merasa seperti pesepakbola lagi.
"Kenyataannya adalah anda merasa sangat menderita. Hukuman itu membuat anda tak bisa berbuat apa-apa kecuali bicara dan berteriak," ujarnya.
"Mampu memberitahu kepada anak-anak saya bahwa saya akan bekerja lagi memberi saya perasaan bahagia. Saya mulai merasa seperti pemain sepakbola lagi," tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mazzarri: Inter Akan Seperti Barcelona
Liga Italia 5 September 2014, 21:23
-
Suarez: Di Barca, Kini Saya Harus Lebih Berhati-Hati
Liga Spanyol 5 September 2014, 18:30
-
Suarez: Bisa Berlatih Membuat Saya Seperti Pemain Bola Lagi
Liga Spanyol 5 September 2014, 18:11
-
Gamang, Madrid Gagal Comot Munir dan Sandro
Liga Spanyol 5 September 2014, 15:35
-
Bagi Saviola, Barca Atau Verona Sama Saja
Liga Italia 5 September 2014, 15:28
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR