Bola.net - - Manajer , Ernesto Valverde mengatakan bahwa ia menghadapi tantangan yang sangat besar. Barca memang akan bertandang ke Santiago Bernabeu untuk menghadapi Real Madrid dalam pertandingan leg kedua Supercopa de Espana.
Selain harus bertanding di hadapan para pendukung tim lawan, Barca juga punya tugas untuk membalik ketertinggalan 1-3. Valverde mengakui bahwa itu bukan tugas mudah, terutama karena Madrid sangat mematikan dalam melakukan serangan balik.
"Kami harus bisa menciptakan peluang jika ingin mencetak gol. Kami tahu mereka sudah mencetak tiga gol ke gawang kami, tapi kami selalu punya kewajiban untuk bermain dan mengendalikan serangan balik mereka. Real Madrid memang spesialis serangan balik. Ada yang bilang bahwa gol ketiga mereka akan sangat menentukan. Tapi Madrid memang terbaik dunia dalam permainan serangan balik seperti itu. Kami harus bisa bertahan dan mencegah mereka memasuki area kami," terang Valverde seperti dikutip Marca.
Valverde menambahkan bahwa Barcelona sebenarnya tidak bermain buruk pada pertemuan pertama lalu. Namun ia juga mengakui ada momen di mana Barca kehilangan konsentrasi dan Madrid menghukum mereka dengan kejam.
"Di nyaris sepanjang pertandingan leg pertama lalu, kami sebenarnya sudah bermain bagus. Ada beberapa momen di mana kami lengah dan tidak memperhatikan bola. Madrid lalu melihat kesempatan untuk melakukan serangan balik, dan itu lah yang membuat keseimbangan menjadi hilang. Selain itu, kami sebenarnya berhasil mengendalikan permainan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Banding Ditolak, Ronaldo Tetap Absen Lima Laga
Liga Spanyol 16 Agustus 2017, 23:56
-
MU Tak Lagi Kejar Bale Karena Skorsing Ronaldo
Liga Spanyol 16 Agustus 2017, 15:30
-
Ditinggal Neymar, Presiden Madrid Perkirakan Messi Menurun
Liga Spanyol 16 Agustus 2017, 14:10
-
5 Pemain Yang Pernah Melakukan Selebrasi Jemur Baju
Editorial 16 Agustus 2017, 12:40
-
Insigne Ingin Ulangi Performa Hebat Lawan Madrid
Liga Champions 16 Agustus 2017, 12:30
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR