Bola.net - - Defender Real Madrid Raphael Varane mengungkapkan bahwa dirinya nyaris bergabung dengan Manchester United tahun lalu. Namun, ia memutuskan bertahan karena merasa masih dibutuhkan klub.
Manajer Setan Merah Jose Mourinho memboyong Varane ke Santiago Bernabeu dari Lens pada 2011. Sang pemain diyakini ditebus dengan biaya sekitar 9 juta pounds.
Pria asal Portugal itu kemudian santer dikabarkan ingin mendatangkan Varane pada musim pertamanya di Old Trafford. Namun, Varane menjelaskan bahwa Zinedine Zidane yang memintanya bertahan.
"Saya lebih suka berdiskusi dengan para pemimpin dan pelatih untuk mengetahui apakah mereka mempercayai saya," kata Varane kepada L'Equipe.
"Mereka mempercayai saya sehingga saya bertahan."
Varane sendiri mendapat kesempatan bermain sebanyak 38 pertandingan di semua ajang kompetisi dan mampu mencetak empat gol serta dua assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Modric Percaya Madrid Raih Gelar Lebih Banyak Musim Depan
Liga Champions 4 Juni 2017, 23:36
-
Lima Kunci Sukses Real Madrid Juara Liga Champions 2016/17
Editorial 4 Juni 2017, 22:30
-
Ditanya soal De Gea, Begini Jawaban Presiden Real Madrid
Liga Spanyol 4 Juni 2017, 22:12
-
Ronaldo Pantas Dapatkan Ballon d'Or Lagi Tahun Ini
Liga Champions 4 Juni 2017, 20:45
-
Ronaldo Bangga Hancurkan Kesolidan Lini Belakang Juve
Liga Champions 4 Juni 2017, 20:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR