Bek asal Belgia tersebut baru saja digaet Barca dari Arsenal. Usai menuntaskan tes medis pada hari Sabtu (09/08) lalu, Vermaelen langsung dikontrak dengan jangka waktu lima tahun. Kabarnya, dia dibeli dengan bandrol yang mencapai 19 juta euro.
Meskipun belum bisa berlatih bersama tim karena cedera yang dia dapat saat Piala Dunia 2014 lalu, Vermaelen menegaskan bahwa dia harus segera beradaptasi dan siap memberikan segalanya bagi Barcelona.
"Saya harus segera beradaptasi. Saya ingin mencoba belajar bahasa, mengenal pelatih dan pemain lain. Saya berharap segera menyesuaikan diri dengan cepat dan memberikan segalanya bagi Barca," ujarnya.
"Saya juga perlu tahu kota ini lebih baik daripada apa yang saya dengar. Orang-orang berbicara betapa bagusnya kota ini dan saya ingin tahu lebih dengan mata kepala sendiri," tandasnya. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Ingin Datangkan Johnson
Liga Spanyol 13 Agustus 2014, 20:49
-
Liga Eropa Lain 13 Agustus 2014, 19:29

-
Besok, CAS Akan Putuskan Nasib Luis Suarez
Liga Spanyol 13 Agustus 2014, 17:29
-
Vermaelen: Saya Akan Berikan Segalanya Untuk Barca
Liga Spanyol 13 Agustus 2014, 17:20
-
Transfer Cuadrado Tergantung Alves
Liga Spanyol 13 Agustus 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR