Messi tengah dilanda isu hengkang dari Barca, usai ia terjerat kasus penggelapan pajak, yang membuatnya mendapatkan hukuman penjara 21 bulan dari pengadilan Spanyol. Sebelumnya, pemain Argentina juga sempat menyatakan pensiun dari tim nasional, usai mereka kalah dari Chile di final Copa America 2016.
Namun Mestre berharap semua situasi buruk tersebut tak lantas memancing sang bintang untuk pergi dari Blaugrana dalam waktu dekat.
"Itu adalah situasi yang kurang menyenangkan dan ia marah. Ini bukan momen terbaiknya, namun saya berharap akan ada persidangan lagi nantinya," tutur Mestre pada Mundo Deportivo.
"Apa yang kami inginkan adalah melihat ia mengakhiri karirnya di Eropa bersama kami. Saya berharap ia bisa menghadiri pembukaan Camp Nou baru. Setelah itu, ia mungkin bisa bermain di Rosario atau negara lain. Kami berharap ia berada di sini lebih lama." [initial]
(md/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Guardiola, Bellerin Pertimbangkan Khianati Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:47
-
Digne dan Deretan Pemain Barcelona asal Prancis
Editorial 18 Juli 2016, 16:00
-
Barcelona Masih Bungkam Soal Calon Pelapis Suarez
Liga Spanyol 18 Juli 2016, 15:52
-
Fernandez: Pemain Muda Jadi Investasi Masa Depan Barcelona
Liga Spanyol 18 Juli 2016, 15:50
-
Fernandez: Tidak Ada Kiper Barcelona Yang Pergi Musim Panas Ini
Liga Spanyol 18 Juli 2016, 15:46
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR