Ancelotti berhasil mempersembahkan empat trofi di tahun 2014 lalu termasuk trofi Liga Champions. Namun hal tersebut ternyata tidak mampu untuk menyelamatkan jabatannya di akhir musim ini.
Nama Benitez kemudian muncul sebagai salah satu kandidat terdepan untuk menangani Madrid di musim depan. Namun Wilkins menganggap pelatih itu tidak akan bisa menyamai prestasi yang sudah ditorehkan Ancelotti.
"Kita berbicara tentang pekerjaan yang paling berat di dunia sepakbola dan saya pikir itu adalah yang paling sulit," ujar Wilkins kepada talkSPORT.
"Tapi Benitez belum memenangkan seperlima dari yang telah dimenangkan Carlo Ancelotti, dalam hal penghargaan tertinggi. Anda berbicara tentang kepergian Ancelotti dan membawa seseorang yang tidak memenangkan banyak dengan Napoli, jadi kita hidup di dunia yang cukup aneh!" (ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilkins Ragu Benitez Bisa Samai Prestasi Ancelotti di Madrid
Liga Spanyol 27 Mei 2015, 17:47 -
De Gea Hijrah ke Madrid untuk Persunting Sang Kekasih?
Liga Inggris 27 Mei 2015, 17:11
-
Madrid Batal Rekrut Marco Reus
Liga Spanyol 27 Mei 2015, 15:55
-
Terkuak, Bukan Ancelotti yang Mau Di Maria Pergi
Liga Spanyol 27 Mei 2015, 15:29
-
Demi Benzema, Arsenal Rela Buang Giroud
Liga Inggris 27 Mei 2015, 15:15
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR