Saat ini, Barca memang masih memiliki kesempatan untuk menjadi yang terbaik di tiga kompetisi yang mereka ikuti. Blaugrana masih berpeluang mempertahankan gelar La Liga mereka, meski tertinggal tiga angka dari Real Madrid yang berada di puncak.
Sementara di Liga Champions, satu langkah mereka telah menginjak perempat final setelah menang atas Manchester City di leg pertama. Sedangkan satu trofi lagi, Copa del Rey akan mereka perebutkan melawan Real Madrid.
Ketika ditanya mengenai trofi mana yang menjadi prioritas Barca di sisa musim ini, Xavi dengan tegas menyebut tak ada prioritas dan mengatakan Barca tetap mengincar tiga trofi tersebut.
"Di Barcelona anda tidak bisa mengesampingkan sesuatu dengan memilih untuk memenangkan trofi tertentu. Kami berjuang untuk memenangkan tiga trofi dan kami berada dalam posisi yang bagus untuk melakukannya," ujarnya.
"Namun hal ini tergantung pada kami. Jika kami memenangkan semua laga kami, kami akan meraih treble. Kami akan tetap berhati-hati karena kami tahu itu akan sulit," tandasnya. (as/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Tunggu Duo Madrid Terpeleset
Liga Spanyol 26 Februari 2014, 23:26
-
Martino Dilarang Dampingi Barca Satu Laga
Liga Spanyol 26 Februari 2014, 22:55
-
Xavi: Trofi Prioritas Barca? Kami Ingin Treble
Liga Spanyol 26 Februari 2014, 22:21
-
Xavi Akui Sempat Frustasi Karena Jarang Bermain
Liga Spanyol 26 Februari 2014, 22:00
-
Diincar Chelsea dan Liverpool, Rakitic Malah Bertahan di Sevilla
Liga Spanyol 26 Februari 2014, 21:59
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR