Lebih lanjut, pria yang kini menjadi bagian dari manajemen Inter Milan tersebut percaya bahwa Messi bisa terus melampaui semua prestasi yang telah ia catat di level klub maupun Internasional selama ini.
"Messi adalah yang terbaik dan ia sudah membuktikannya selama beberapa tahun terakhir. Kami semua bangga memiliki seseorang yang mampu mengangkat Argentina di mata dunia. Ke manapun anda pergi, banyak orang bakal mengenal Argentina dan Messi. Ia seperti seorang duta," tutur Zanetti menurut laporan Sport.
"Ia adalah pemain yang tidak pernah berhenti mengejutkan kita semua. Saya pikir Lionel Messi tidak punya batasan. Jadi saya harap kita semua bisa menikmati permainannya lebih lama lagi," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Montoya: Tak Ada yang Bisa Bantah Enrique di Barca
Liga Spanyol 18 Desember 2014, 15:49
-
Zanetti: Messi Tak Punya Batas
Liga Spanyol 18 Desember 2014, 15:23
-
Gol Adama Traore di Barca Tiru Gol Legendaris Ronaldo?
Open Play 18 Desember 2014, 14:56
-
Sosok Seksi Inikah Kekasih Baru Neymar?
Bolatainment 18 Desember 2014, 13:00
-
Faktor Cuaca Gagalkan Kepindahan Neymar ke City
Liga Inggris 18 Desember 2014, 12:53
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR