Dalam sebuah wawancara dengan L'Equipe, Zidane menyebut bahwa perlakuannya kepada Enzo saat di ruang ganti sama seperti yang ia lakukan kepada pemain lain. Namun saat di rumah, dia adalah seorang ayah bagi anaknya.
"Ini sulit, tapi di ruang ganti anak saya harus sama seperti pemain lain. Kemudian di rumah, ia menjadi anak saya lagi. Di klub saya memperlakukannya seperti pemain lain. Saya menuntut dan mungkin bahkan saya lebih keras kepadanya, tapi saya tahu dia punya banyak hal untuk ditawarkan.
Saat ini, Castilla berada di posisi keempat grup 2 segunda B dengan 14 poin, di mana posisi itu membuat mereka berada di jalur playoff untuk promosi ke Segunda Division. Dan Enzo menjadi bagian terpenting dalam tim, dengan jabatannya sebagai kapten dan pemain yang paling banyak bermain.
Namun Zidane menegaskan bahwa kesempatan yang didapatkan anaknya itu murni karena kemampuan Enzo, bukan karena Enzo adalah anaknya. "Enzo bermain lebih karena dia layak untuk itu," tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hitzfeld: Saya Pernah Tolak Madrid
Liga Spanyol 10 Oktober 2015, 20:43
-
James Bantah Konflik Benitez & Ramos
Liga Spanyol 10 Oktober 2015, 20:01
-
Zidane Bantah Ada Nepotisme di Real Madrid Castilla
Liga Spanyol 10 Oktober 2015, 17:22
-
James Rodriguez Beri Kabar Terbaru Terkait Kondisinya
Liga Spanyol 10 Oktober 2015, 17:00
-
Carvajal: Ramos dan Benitez Baik-Baik Saja
Liga Spanyol 10 Oktober 2015, 16:30
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR