Bola.net - - Zinedine Zidane membantah performa Gareth Bale di Real Madrid terpengaruh oleh tingginya tekanan yang didapatkan oleh sang pemain.
Winger Wales beberapa kali mendapat cemooh dari suporter tuan rumah, kala ia bermain di Bernabeu musim ini.
Performa Bale dianggap tak cukup bagus, hingga ia berulangkali jadi sasaran kritik. Salah satunya ketika sang winger melewatkan dua peluang emas di pertandingan melawan Levante, yang berakhir imbang 1-1.
Namun demikian, Zidane mengatakan bahwa Bale, yang menjadi pemain termahal dunia ketika dibeli dari Tottenham di 2013, adalah sosok yang sudah terbiasa dengan semua hal itu.
Zinedine Zidane.
"Dia bisa mengatasi tekanan. Label harganya, akan selalu memancing komentar. Ketika mereka membeli saya dulu, banyak orang menanti performa terbaik dari saya dan itu akhirnya mempengaruhi penampilan saya," tutur Zidane menurut AS.
"Hal terpenting adalah motivasi dari sang pemain, apa yang diinginkan pemain. Sisanya, anda harus tenang, seperti saya, dan kita akan menantikan yang terbaik dari Bale."
"Saya tak ragu dia nantinya akan bermain dengan baik. Kita semua harus lebih sabar. Dia terbiasa dengan semua itu dan hal tersebut takkan membebani dirinya."
Madrid kini baru mengumpulkan lima angka dari tiga pertandingan awal mereka di La Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carvajal Resmi Perpanjang Kontrak Hingga 2022
Liga Spanyol 17 September 2017, 22:13
-
Perez Inginkan Alexis Sanchez di Real Madrid
Liga Spanyol 17 September 2017, 18:39
-
Cristiano Ronaldo dan Kutukan Anoeta
Liga Spanyol 17 September 2017, 10:36
-
Minus Ronaldo, Zidane Yakin Madrid Mampu Raih Hasil Terbaik
Liga Spanyol 17 September 2017, 04:20
-
Zidane Bantah Bale Goyah Karena Tekanan Berlebih di Madrid
Liga Spanyol 17 September 2017, 04:00
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR