Dalam TC tersebut, pelatih Timnas, Luis Manuel Blanco hadir dengan menggunakan sandal jepit. Selain itu, tidak aktif untuk memberikan instruksi latihan. Ia mengaku sedang mengalami sakit, sehingga hanya bisa datang dengan penampilan seadanya.
"Sementara, saya tidak memberikan instruksi kepada anak-anak. Kini, saya mau ke Dokter untuk cek kesehatan," ucap Luis.
Mengenai pemain yang tidak hadir, Luis mengatakan bahwa mereka baru bisa hadir pada latihan Senin (18/03) lusa. Sebab, Timnas libur pada latihan Sabtu sore hingga Minggu (17/3).
Terkait pencoretan pemain, Luis Manuel Blanco mengaku sudah menganulirnya. Sebab, diakuinya kini tengah berkonsentrasi untuk membentuk tim secara utuh.(esa)
Pemain Hadir Latihan:
Kurnia Meiga, Deny Marcel, Ponaryo, Firman Utina, Sergio van Dijk, Supardi, Taufik, Diego Michiels, Suyatno, Syahrizal, M. Roby, Bayu Gatra, Victor Igbonefo, Hasyim Kipuw, Toni Sucipto, Andik Vermansyah, T.A Musyafri, Anggi, Mario Aiberkop, Husin J. Rahaningmas, Tonnie Cusell, Stefano Lilipaly, Raphael Maitimo, M. Nur Iskandar, Valentino Telaubun, Irfan Bachdim, Nopendi, Novan Setya, Aris Nuansyah, Syaifullah, Faizul Azmi.
Pemain Tidak Ikut Latihan:
Samsidar, Hamka Hamzah, Ricardo Salampessy, Zulkifli Syukur, Ruben Sanadi, Boaz Solossa, Eka Ramdhani, Tantan, Immanuel Wanggai, Ferdinand Sinaga, Ian Louis Kabes, Zulham Zamrun, Jajang Mulyana, Ferdinand Pahabol, Abdul Rahman, Ahmad Bustomi, Faitul Rahman, Dedi
Hartono. (esa/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajer Timnas Kecewa Sikap Ketum PSSI
Tim Nasional 16 Maret 2013, 20:15
-
19 Pemain Tidak Mengikut TC Timnas
Tim Nasional 16 Maret 2013, 18:20
-
Mesak Manimbor: Saya Masih Sah Manajer Timnas
Tim Nasional 16 Maret 2013, 18:16
-
Blanco Dinilai Tidak Mengetahui Karakteristik Pemain
Tim Nasional 16 Maret 2013, 15:33
-
Pemain ISL Tak Dijadikan Andik Sebagai Saingan
Tim Nasional 16 Maret 2013, 14:03
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR