
Bola.net - Ketua Umum (Ketum) PSSI, Mochamad Iriawan mengungkapkan harapannya buat dua calon pemain naturalisasi asal Belanda, Ivar Jenner dan Justin Hubner yang saat ini sedang berada di Turki untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia U-20.
Ivar Jenner dan Justin Hubner tiba di Turki pada Kamis (10/11/2022). Namun, belum ada informasi sampai kapan keduanya akan ikut TC.
"Saya berharap keduanya bisa berlatih dengan baik dan bekerja keras bersama teman-teman mereka di Turki nanti," ujar Mochamad Iriawan, disadur dari laman PSSI.
"Kemudian bisa menyerap ilmu sepak bola dari Shin Tae-yong," tambah pria yang akrab disapa Iwan Bule ini.
Harapan Lainnya
Mantan Kapolda Metro Jaya ini juga berharap proses naturalisasi Ivar Jenner dan Justin Hubner dapat berjalan tanpa hambatan. Sejauh ini, proses pergantian kewarganegaraan keduanya baru sampai tahap pengumpulan dokumen.
"Saya juga berharap nanti proses naturalisasi keduanya nanti dapat berjalan lancar," imbuh Iwan Bule.
Adapun, Ivar Jenner dan Justin Hubner disiapkan PSSI dan pelatih Shin Tae-yong untuk Piala Dunia U-20 2023 yang akan digelar di Indonesia. Pesta sepak bola level usia terakbar di dunia itu bakal dihelat pada 20 Mei sampai 11 Juni tahun depan.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- 2 Calon Pemain Naturalisasi asal Belanda Ikut TC Timnas Indonesia U-20 di Turki
- 3 Kritik Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia U-20 Selama di Turki: Mental Dapat Perhatian
- Timnas Indonesia U-20 Kalahkan Antalyaspor, Iwan Bule: Percaya Proses!
- Miniatur Piala Dunia: Timnas Indonesia U-20 Jumpa Prancis dan Slovakia di Turnamen Spanyol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Sebut Telah Lakukan Advokasi kepada Suporter Korban Tragedi Kanjuruhan
Bola Indonesia 10 November 2022, 08:41
-
Wakili Ketum PSSI, Budiman Dalimunthe Hadiri Peringatan 40 Hari Tragedi Kanjuruhan
Bola Indonesia 10 November 2022, 02:45
-
Naturalisasinya Untuk Timnas Indonesia Disahkan DPR, Ini Reaksi Shayne Pattynama
Tim Nasional 8 November 2022, 23:41
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR