Hal tersebut, diungkapkan dua petinggi Badan Tim Nasional (BTN)Tommy Rusian Arief dan Habil Marati. Tommy mengatakan, jika Stevano dan Tonnie Cusell Lilipaly dipastikan tiba di Jakarta, Minggu (10/3) pada pukul 18.00 WIB. Mereka langsung bergabung dengan para pemain seleksi lainnya yang sudah berada di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta.
Sedangkan Habil Marati, berani menggaransi kedatangan kedua akibat sudah memberikan tiket ke Indonesia. Sayangnya, melalui pesan singkat (SMS) kepada wartawan di Jakarta, Jumat (8/3) sore, Stefano Lilipaly mengaku kesulitan gabung TC Timnas. Hal tersebut, akibat belum mendapatkan restu dari klubnya, Almere City.
"Aku menerima kabar buruk dari pembicaraan dengan pelatih. Aku kecewa dengan apa yang dikatakan pelatih kemarin. Dia menginginkan aku bertahan di sini," terang Stefano Lilipaly melalui SMS-nya.
"Aku tidak ingin menyerah. Aku akan berusaha berkomunikasi kembali agar mendapatkan izin. Aku ingin sekali ke Indonesia dan bermain dengan Timnas. Aku ingin kembali berbicara dengan pelatih agar dia mengizinkan aku pergi ke Indonesia," sambungnya. (esa/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BTN Garansi 2 Pemain Naturalisasi Gabung TC Timnas
Tim Nasional 10 Maret 2013, 16:31
-
Dua Pemain Naturalisasi Gabung TC Timnas Untuk PPA 2015
Tim Nasional 10 Maret 2013, 15:31
-
Okto Dicoret Dari Timnas Kualifikasi Piala Asia 2015
Tim Nasional 10 Maret 2013, 06:45
-
Persebaya Masih Pikir-Pikir Lepas Pemain ke Timnas
Tim Nasional 9 Maret 2013, 13:23
-
Tak Acuhkan Sengkarut Timnas, Persepar Tetap Lepas Okto
Bola Indonesia 9 Maret 2013, 13:15
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR