Pemanggilan tersebut, bertujuan menyiapkan skuad jelang tampil dalam lanjutan kualifikasi Piala Asia 2015. Para pemain yang lolos seleksi, akan berjuang melawan Arab Saudi, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, 23 Maret mendatang.
"Dua pemain naturalisasi, Stefano Lilipaly dan Tonnie Cusell dipastikan tiba di Jakarta pada pukul 18.00 WIB. Mereka langsung bergabung dengan para pemain seleksi lainnya yang sudah berada di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta," ujar Direktur Media Badan Tim Nasional (BTN), Tommy Rusian Arief.
"Selain itu, tambahan pemain datang dari klub Persebaya Surabaya sebanyak dua pemain. Kemudian, dari Persib Bandung enam pemain. Sedangkan sisanya, mulai menyusul pada tanggal 14 Maret," tambahnya.
Sebelumnya, TC Timnas juga sudah diikuti satu pemain naturalisasi, Diego Michiels. Tommy menambahkan, bergabungnya para pemain, membuat situasi TC akan berjalan dengan baik.
"Sebab, ini modal Indonesia untuk menghadapi Arab Saudi pada 23 Maret mendatang. Waktu latihan yang cukup, harus bisa dimanfaatkan para pemain untuk meningkatkan kemampuannya di bawah komando pelatih Luis Manuel Blanco," tuturnya.
Lebih jauh dikatakan Tommy, pembukaan TC Timnas yang dipastikan berlangsung di SUGBK, pada 15 Maret, akan dihadiri Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo), Ketua Umum PSSI Djohar Arifin.
"Selain itu, dua tokoh sepak bola nasional juga akan hadir, Nirwan Dermawan Bakrie dan Arifin Panigoro," pungkasnya. (bola/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BTN Garansi 2 Pemain Naturalisasi Gabung TC Timnas
Tim Nasional 10 Maret 2013, 16:31
-
Dua Pemain Naturalisasi Gabung TC Timnas Untuk PPA 2015
Tim Nasional 10 Maret 2013, 15:31
-
Okto Dicoret Dari Timnas Kualifikasi Piala Asia 2015
Tim Nasional 10 Maret 2013, 06:45
-
Persebaya Masih Pikir-Pikir Lepas Pemain ke Timnas
Tim Nasional 9 Maret 2013, 13:23
-
Tak Acuhkan Sengkarut Timnas, Persepar Tetap Lepas Okto
Bola Indonesia 9 Maret 2013, 13:15
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR