
Bola.net - Rezeki memang tidak ke mana. Setelah lolos ke Piala Asia 2023, Timnas Indonesia juga diguyur bonus miliaran rupiah.
Timnas Indonesia telah tiba di Tanah Air pada Kamis (16/6/2022) setelah berjuang mendapatkan satu tiket Piala Asia 2023 dalam Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Asia 2023 di Kuwait.
Timnas Indonesia berhasil melaju ke Piala Asia 2023 berkat menjadi satu dari lima runner-up terbaik Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Asia 2023.
Nominal bonus buat Timnas Indonesia begitu besar. Skuad Garuda mendapatkan total Rp2 miliar dari PSSI dan Gilang Widya Pramana.
PSSI memberikan bonus Rp1,5 miliar untuk Timnas Indonesia. Sementara itu, Gilang yang berstatus Presiden Arema FC menggelontorkan Rp500 juta.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Langganan Pemberi Bonus

Gilang memang menjadi pemberi bonus langganan bagi Timnas Indonesia. Ketika Skuad Garuda menjadi runner-up Piala AFF 2020, ia juga merogoh kocek Rp500 juta untuk Fachruddin Aryanto dan kawan-kawan.
"Saya sangat bangga dan mengapresiasi perjuangan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Asia 2023. Sebagai bentuk apresiasi, saya siapkan bonus Rp500 juta untuk Timnas Indonesia," tutur Gilang.
"Terima kasih untuk perjuangan luar biasa kalian Garuda. Ini tentu menjadi ganjaran yang layak didapatkan oleh tim Merah-Putih," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Marselino Ferdinan: Usia 17 Tahun, Nomor Punggung 7, Pencetak Gol ke-7
- Timnas Indonesia 7-0 Nepal: Trent Alexander Asnawi 2 Assist!
- Suara Lantang Para Pendukung Timnas Indonesia: Jangan Ganggu STY!
- Australia, Jepang, Korea Selatan, dan Qatar Dikabarkan Bersaing Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023, PSS
- Pemain Tertajam Timnas Indonesia dan Malaysia di Kualifikasi Piala Asia 2023: Witan vs Safawi
- Ucapan Selamat Klub-klub Luar untuk Kelolosan Timnas Indonesia ke Piala Asia 2023
- 5 Klub Eropa Mengantre untuk Marselino Ferdinan, Tunggu Sampai Usia 18 Tahun!
- PSSI Masih Galau Soal Tuan Rumah Piala Asia 2023
- Cakep! Usai Bawa Indonesia ke Piala Asia 2023, Kontrak Elkan Baggott di Ipswich Town Diperpanjang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37

























KOMENTAR