Bola.net - - Pemain asal Belanda, Marc Anthony Klok, mengaku cinta dengan Indonesia. Oleh sebab itu, ia ingin segera mendapat status Warga Negara Indonesia (WNI) agar bisa menjadi bagian dari penggawa Tim Garuda.
Saat ini, Klok bermain di PSM Makassar. Ia sudah bergabung dengan PSM sejak April 2017 lalu setelah sebelumnya pernah bermain di Inggris, Bulgaria, Skotlandia dan di Belanda sendiri.
Selama bermain di PSM, ia bermain apik ketika berduet dengan Willem Jan Pluim. Penampilannya itu kerap membuat pecinta sepakbola Indonesia mengharapkannya masuk Timnas Indonesia.
Namun untuk masuk ke sana, ia masih mengalami kendala karena belum memenuhi syarat sebagai WNI. Tapi ia masih mungkin menjadi warga Indonesia dengan cara akselerasi naturalisasi.
"Saya diinginkan bergabung dengan timnas Indonesia. Saya sekarang mungkin bisa mendapatkan paspor lewat akselerasi naturalisasi," ucap Klok pada media di Belanda, ELF Voetbal.
"Saya sudah menyerah dengan timnas Belanda, ini adalah kesempatan bagus untuk bergabung ke timnas," jelasnya.
Soal kecintaan Klok pada Indonesia sudah tak perlu diragukan lagi. Di akun Instagramnya, ia sering mengenakan jersey Timnas dan bermimpi pada suatu saat nanti bisa masuk Timnas yang saat ini diasuh oleh Luis Milla.
SAYA CINTA INDONESIA 🇮🇩 #psmmakassar #indonesia #ewaklok #vacationtime
A post shared by Marc Klok (@marcklok) on
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cinta Indonesia, Gelandang Asal Belanda Ini Kebelet Gabung Timnas
Tim Nasional 8 Desember 2017, 09:51
-
Setelah Islandia, Indonesia Berpeluang Hadapi Madrid dan Barca
Tim Nasional 7 Desember 2017, 16:41
-
Eks Barcelona Ini Akan Turut Serta ketika Indonesia Melawan Islandia
Tim Nasional 7 Desember 2017, 15:41
-
Indonesia Tak Masuk, Berikut Top Skor dan Klasemen Akhir Tsunami Cup 2017
Tim Nasional 7 Desember 2017, 12:56
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR