Sebab pada tiga laga sebelumnya, skuad arahan Jacksen Ferreira Tiago tersebut mengalami dua kali kekalahan dan dan baru mendapat satu poin berkat satu hasil imbang melawan China.
"Memang sejak kapan Indonesia punya peluang lolos? Seingat saya, sebelum kami menangani tim ini, Indonesia sudah menelan dua kali kekalahan. Lantas apakah dengan dua kekalahan dan satu kali hasil imbang sudah cukup untuk lolos?" kata Jacksen.
"Persentase untuk lolos, pun bisa diketahui dari hitung-hitungan poin di setiap grup dan peringkat ketiga terbaik yang saat ini dipegang oleh Malaysia. Sisa 9 poin dari tiga pertandingan, berapa poin yang bisa kami dapatkan? Hal itu, hanya Tuhan yang tahu," tegasnya.
Pada laga selanjutnya di kualifikasi Piala Asia, Indonesia akan bertandang ke markas China di Stadion Shanxi, Xi'an, pada 15 November.
Sebelum itu, para pemain akan menjalani dua agenda uji coba. Pertama yakni, lawan Mali di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, pada 3 November dan bertandang ke Korea Utara (Korut) pada 9 November.[initial]
BACA JUGA
(esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RD: Untuk Berkembang, Talenta Muda Perlu Kompetisi Berjenjang
Tim Nasional 23 Oktober 2013, 20:00
-
Garuda Jaya Jalani TC Jangka Panjang, Indra Sjafri Senang
Tim Nasional 23 Oktober 2013, 19:18
-
Kolektivitas Permainan Timnas Senior Jadi PR Jacksen Tiago
Tim Nasional 23 Oktober 2013, 17:28
-
Jacksen Tiago Kibarkan Bendera Putih
Tim Nasional 23 Oktober 2013, 17:02
-
Jacksen Tiago Pastikan China Tampil Berbeda
Tim Nasional 23 Oktober 2013, 13:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR