Alhasil, La Nyalla akan mendepak pelatih asal Argentina, Luis Manuel Blanco. La Nyalla mengatakan, siap mengemban tugas sebagai Ketua BTN dan Wakil Ketua Umum PSSI.
"Langkah pertama yang saya tempuh yakni melakukan perbaikan struktur di BTN. Lalu, memanggil Riedl. Sebab, Riedl merupakan pelatih yang bagus. Penunjukan Riedl sebagai pelatih senior, harus dilakukan dengan cepat," ujar La Nyalla.
"Sebagian besar Exco tidak setuju jika Blanco melatih Timnas senior. Karena itu, posisinya akan segera digantikan," imbuhnya.
Jika skenario tersebut berjalan lancar, maka Riedl akan membesut Timnas dalam lanjutan kualifikasi Piala Asia 2015. Sosok mantan pelatih Timnas Vietnam tersebut, cukup dikenal di pentas sepak bola nasional. Pasalnya, Riedl pernah menangani Timnas U-23 dan Piala AFF 2010. Kala itu, Riedl dibantu dua asistennya, Wolfgang Pikal dan Widodo Cahyono Putro. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Pelatih Timnas U-19 Terus Saring Talenta Muda Indonesia
Tim Nasional 9 April 2013, 21:30
-
Laga Indonesia vs Benin Dipastikan Batal
Tim Nasional 9 April 2013, 19:37
-
'Tak Mudah Datangkan Luis Blanco ke Indonesia'
Tim Nasional 9 April 2013, 19:16
-
Posisi Luis Manuel Blanco Rawan Didepak Dari Timnas
Tim Nasional 9 April 2013, 18:29
-
La Nyalla Ingin Alfred Riedl Latih Timnas
Tim Nasional 9 April 2013, 17:26
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR