Bola.net - - Hingga akhir bulan November ke depan akan tersaji tiga pertandingan Timnas Indonesia. Pasukan U-23 akan bertanding sekali menghadapi timnas Suriah U-23 lalu Timnas Indonesia Senior akan menjalani dua pertandingan. Semua pertandingan ini rencananya akan digelar di Stadion Wibawamukti, Cikarang, Jawa Barat.
Timnas Indonesia U-23 akan menjalani pertandingan lebih dulu yang akan berlangsung pada hari Kamis, 16 November. Laga ini akan berlangsung sore hari pukul 17.00 WIB. Lawan yang akan dihadapi adalah Suriah U-23.
Dua hari setelahnya, giliran Timnas Indonesia Senior yang akan menjajal kekuatan mereka. Lawan yang akan dihadapi masih sama: Suriah U-23. Pertandingan ini akan berlangsung pada 18 November, pukul 18.00 WIB.
Yang terakhir, Timnas Indonesia Senior akan menghadapi Guyana pada 25 November 2017. Pertandingan ini akan dimulai pada pukul 21.30 WIB.
Jadwal Timnas Indonesia Bulan November 2017
Kamis, 16 November 17.00 WIB: Timnas Indonesia U-23 vs Suriah U-23
Sabtu, 18 November 18.00 WIB: Timnas Indonesia vs Suriah U-23
Sabtu, 25 November 21.30 WIB: Timnas Indonesia vs Guyana
Meskipun tidak menghadapi tim bertabur bintang, semua pertandingan di atas patut untuk diikuti. Sebab dalam laga uji coba itu akan tersaji nama-nama baru dalam skuat Garuda seperti Egy Maulana Vikri, Rafli Nursalim dan pemain baru naturalisasi Ilja Spasojevic.
Mereka sudah menjalani pemusatan latihan sejak hari Selasa kemarin bersama dengan 33 skuat yang mendapat panggilan dari pelatih Luis Milla.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bima Sakti Berharap Bagas Segera Kembali ke Performa Terbaik
Tim Nasional 15 November 2017, 12:14
-
Ini Alasan Timnas Indonesia Panggil Rafli Mursalim
Tim Nasional 15 November 2017, 11:42
-
Harga Tiket Nonton Timnas Indonesia Dijual Mulai 60 Ribuan
Tim Nasional 15 November 2017, 10:44
-
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Bulan November 2017
Tim Nasional 15 November 2017, 09:49
-
Hansamu Yama Sudah Kantongi Kekuatan Suriah
Tim Nasional 15 November 2017, 08:51
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR