
Pelatih SP U-21, Delfi Adri, mengatakan bahwa tidak melakukan persiapan khusus dalam menghadapi laga tersebut. Hanya saja, banyak mencari informasi terkait karakter permainan lawan dan menngkatkan kebugaran kondisi fisik.
"Secara keseluruhan, tim dalam kondisi bagus. Kami akan turunkan pemain terbaik dalam menghadapi Timnas U-19," ungkap Delfi Adri.
"Itu karena, berbagai lini Timnas U-19 cukup merata. Selain itu, dua sayap Timnas U-19 juga memiliki kecepatan dan baik dalam menguasai permainan," tuturnya.
Diakuinya lagi, sudah mengantisipasi kemungkinan tersebut dengan memberikan pemahaman dan strategi lain pada anak asuhnya.
Laga tersebut, diharapkan bisa memberikan dampak yang baik bagi skuad SP U-21. Selain mengasah mental bertanding, tentunya memberikan pengalaman baru.
"Selama ini, kami juga sering menonton pertandingan Timnas U-19 dengan tim lain. Tentunya, hal tersebut juga sudah dipahami oleh tim meskipun tidak semuanya," pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Timnas U-19 Susah Payah Tundukkan Semen Padang
Tim Nasional 11 Juni 2014, 22:42
-
Lawan Timnas U-19, Semen Padang Janji Turunkan Tim Terbaik
Tim Nasional 11 Juni 2014, 17:48
-
Tantang Semen Padang, Garuda Jaya Tanpa Persiapan Khusus
Bola Indonesia 10 Juni 2014, 18:45
-
Sriwijaya FC Pede Mampu Kalahkan Semen Padang
Bola Indonesia 10 Juni 2014, 11:58
-
Ladeni Semen Padang, Sriwijaya FC Gunakan Formasi 4-2-3-1
Bola Indonesia 10 Juni 2014, 09:40
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR