
Bola.net - Timnas Filipina U-22 akan berhadapan dengan Timnas Myanmar U-22 pada matchday kelima Grup A SEA Games 2023 di Olympic Stadium Phnom Penh, Rabu 10 Mei 2023. Laga ini bisa disaksikan melalui layanan live streaming di RCTI+.
Filipina sudah pasti gagal lolos ke babak semifinal. Pada tiga laga yang dimainkan, mereka hanya mendapat satu poin. Capaian itu didapat ketika bermain imbang 1-1 lawan tuan rumah Kamboja.
Sementara itu, Myanmar punya peluang cukup besar untuk lolos ke semifinal. Andai menang lawan Filipina, berapa pun skornya, Myanmar akan melangkah ke babak semifinal.
Saat ini, Myanmar berada di posisi kedua klasemen Grup A dengan enam poin. Pada laga sebelumnya, Myanmar mencatat hasil gemilang ketika mengalahkan tuan rumah Kamboja dengan skor 2-0 lewat gol Hein Htet Aung dan Thet Hein Soe.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Link Streaming
Filipina vs Myanmar
Olympic Stadium Phnom Penh
Rabu, 10 Mei 2023
16.00 WIB
Siaran langsung: iNews TV
Live streaming: RCTI+
Link streaming: https://www.rctiplus.com/tv/inews
Perkiraan Susunan Pemain
Filipina (4-2-3-1): Quincy Kammeraad; David Setters, Noah Leddel, Santi Rublico, Yrick Gallantes; Kamil Amirul, Gavin Muens; Pocholo Bugas, Jacob Pena, Dennis Chung; Andres Aldeguer.
Pelatih: Rob Gier.
Myanmar (4-3-3): Pyae Phyo Thu; Nyan Lin Htet,Thet Hein Soe, Lat Wai Phone, Kaung Htet Paing;Yan Kyaw Soe, Zaw Win Thein, Oakkar Naing; Hein Htet Aung, Khun Kyaw Zin Hein, Swan Htet
Pelatih: Michael Feichtenbeiner.
Prediksi Skor
Singapura punya waktu istirahat jauh lebih panjang. Namun, karena tak lagi punya peluang lolos ke semifinal, Singapura mungkin bakal merotasi skuad besar-besaran.
Myanmar tampil sangat bagus saat menang atas Kamboja. Andai mampu mengulang performa tersebut saat berjumpa Filipina, peluang Hein Htet Aung dan kolega untuk menang sangat besar.
Prediksi Skor: Filipina 1-3 Myanmar.
Klasemen Grup A SEA Games 2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Nonton Live Streaming Liga Champions: AC Milan vs Inter Milan
Liga Champions 10 Mei 2023, 23:00 -
Jadwal Liga Champions: AC Milan vs Inter Milan
Liga Champions 10 Mei 2023, 04:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR