"Indonesia sudah kerja keras sebagai tim. Untuk bisa menghasilkan tim baik kita harus bisa mengatur penyerangan dan disiplin," ucap Maitimo pada jumpa pers usai laga.
Dengan disiplin dan percaya diri, Maitimo yakin Indonesia mampu meladeni permainan lawan yang jauh lebih kuat. Terlebih saat ini skuad Garuda dipenuhi pemain yang berpotensi menjadi lebih baik lagi.
Lebih lanjut, Maitimo mengungkapkan jika melawan Belanda adalah salah satu momen terbaik dalam karirnya. Ia juga tak terlalu mempersoalkan kekalahan dari Oranje yang disebutnya sebagai salah satu tim terbaik dunia.
"Saya rasa ini pertandingan berat. Belanda salah satu tim terbaik dunia. Melawan mereka, anda harus bisa bermain percaya diri. Ini momen terbaik saya. Saya lahir di belanda, saya berteman dengan banyak pemain belanda ketika di youth team," imbuh Maitimo.
Setelah menahan imbang Belanda di babak pertama, gawang Indonesia yang dikawal Kurnia Meiga jebol tiga kali di babak kedua. Tiga gol anak asuh Louis van Gaal ini dicetak Siem de Jong pada menit 57 dan 67. Arjen Robben memantapkan kemenangan Belanda melalui solo runnya di menit 90.[initial]
(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Kagumi Atmosfer Sepakbola Indonesia
Tim Nasional 8 Juni 2013, 19:19
-
Rasyid Berharap Starter Lawan Singapura
Tim Nasional 8 Juni 2013, 14:28
-
Van Persie Bangga Jadi Kapten Utama Belanda
Tim Nasional 8 Juni 2013, 09:42
-
Menpora Berharap Timnas Lebih Serius Persiapkan Diri
Tim Nasional 8 Juni 2013, 02:28
-
Jacksen Siap Panggil Pemain Baru Untuk Hadapi China
Tim Nasional 8 Juni 2013, 02:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR