
Penanggung jawab Timnas, Bernhard Limbong mengatakan bahwa hingga saat ini pihaknya terus mengkaji kenapa pemain yang selama ini menjadi tulang punggung Timnas belum bergabung.
"Pemain ISL sudah diakui oleh PSSI. Seharusnya mereka menghadiri panggilan Timnas. Yang dibela adalah bangsa dan negara. Makanya kami akan mengecek ulang," katanya di Kantor PSSI Senayan Jakarta.
"Saat ini kan masih dalam proses bersatu untuk bangkit. PSSI terus berupaya agar pemain-pemain ISL bisa segera bergabung dengan pemain lainnya," katanya.
Sesuai dengan data yang dikeluarkan oleh PSSI, sedikitnya ada 12 pemain ISL yang dipanggil untuk memperkuat Timnas yang saat ini ditangani oleh Nil Maizar itu. Hanya saja, hingga saat ini belum ada satupun dari nama-nama tersebut yang bergabung. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mangkir Dari Timnas, PSSI Belum Siapkan Sanksi Pada Pemain ISL
Tim Nasional 4 Mei 2012, 22:51
-
9 Mei, PSSI Umumkan Skuad Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Mei 2012, 21:40
-
ISL Review: PSMS Medan Takluk di Kandang Persiba Balikpapan
Bola Indonesia 4 Mei 2012, 17:45
-
ISL Review: PSMS Medan Takluk di Kandang Persiba Balikpapan
Bola Indonesia 4 Mei 2012, 17:26
-
ISL Review: PSPS Pekanbaru Gagalkan Ambisi Arema
Bola Indonesia 2 Mei 2012, 20:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR