Bola.net - - Pemain Zulte Waregem, Sandy Walsh, menyatakan bahwa dirinya akan melihat pertandingan antara Indonesia vs Islandia yang akan berlangsung dalam waktu dekat. Ini membuktikan bahwa dirinya memang memiliki jiwa nasionalisme yang membara.
Pemain 22 tahun tersebut memang belum mendapatkan status sebagai Warga Negara Indonesia (WNI). Namun ia telah menunjukkan hasrat ingin segera menjadi bagian dari Timnas Indonesia.
Pemain yang pernah memperkuat Timnas Belanda U-15 dan U-20 tersebut punya darah keturunan Indonesia dari pihak ibu. Wajar jika ia memiliki kedekatan khusus dengan Indonesia.
Sebelumnya, Sandy sering menunjukkan bahwa ia cinta dengan Timnas Indonesia. Kali ini, ia menyatakan tak akan melewatkan ketika Timnas Indonesia akan bermain menghadapi kontestan Piala Dunia 2018, Islandia.
"Ya, saya akan menyaksikan pertandingan Timnas Indonesia secara online," ucapnya seperti dikutip CNN Indonesia.
Sandy sendiri baru saja menjalani masa liburan di Singapura. Saat ini ia diketahui sedang berada di Spanyol untuk menjalani pemusatan latihan bersama Waregem.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaget, Pemain Islandia Tak Bisa Bernapas Lega di Indonesia
Tim Nasional 8 Januari 2018, 15:51
-
Batal Latihan Hari Ini, Timnas Islandia Berkunjung ke Candi Prambanan
Tim Nasional 8 Januari 2018, 15:23
-
Nasionalis, Sandy Walsh Akan Lihat Pertandingan Indonesia vs Islandia
Tim Nasional 8 Januari 2018, 12:22
-
Inilah 22 Pemain Timnas Indonesia untuk Hadapi Islandia
Tim Nasional 8 Januari 2018, 12:02
-
Evan Dimas Ingin Teruskan Tradisi Pemain Indonesia di Selangor FA
Tim Nasional 8 Januari 2018, 11:50
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR