
Bola.net - - Pelatih tim nasional (timnas) Malaysia, Tan Cheng Hoe mengakui Indonesia adalah lawan yang dihindari oleh tim-tim di Piala AFF 2018. Sebab, Indonesia memiliki suporter luar biasa yang bisa 'menghantui' lawannya.
Pada Piala AFF tahun ini, Malaysia memang tak satu grup dengan Indonesia. Malaysia tergabung di Grup A bersama Vietnam, Myanmar, Kamboja, dan Laos, sementara Indonesia ada di Grup B bersama juara bertahan Thailand, Singapura, Filipina, dan pemenang kualifikasi antara Brunei Darussalam atau Timor Leste.
Tan Cheng Hoe menilai, Indonesia memiliki kekuatan luar biasa jika bermain di kandangnya. Dukungan dari suporter membuat lawan bakal merasa tertekan.
"Saya rasa memang banyak yang tidak suka jika berjumpa Indonesia, terutama jika harus bertandang ke SUGBK karena dukungan dari para suporter yang sangat fanatik," ujar Tan Cheng Hoe usai drawing Piala AFF di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Selasa (2/5).
"Bermain di sini sangat sulit. Kami juga tahu pemain-pemain Indonesia punya kualitas yang sangat bagus ketika bermain di kandang sendiri. Itu harus diperhatikan," tambah pelatih kelahiran Kedah, Malaysia ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Riko Simanjuntak Masuk Daftar Tunggu Timnas Indonesia
Tim Nasional 3 Mei 2018, 15:53
-
Pelatih Malaysia Akui Indonesia Lawan Yang Dihindari
Tim Nasional 3 Mei 2018, 13:10
-
Piala AFF 2018: Menghadapi Timnas Indonesia di SUGBK seperti Neraka
Tim Nasional 30 April 2018, 12:26
-
Seperti Pirlo, Maitimo Ingin Membela Timnas Indonesia di Usia Kepala Tiga
Bola Indonesia 26 April 2018, 11:10
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR