Menurut Indra, proses seleksi dan pemusatan pelatihan Skuad Garuda Muda -julukan Timnas U-19- mengalami penundaan. Penundaan ini karena Indra harus mengamati penampilan talenta muda yang berlaga di ajang ISL U-21.
"Saya perlu waktu untuk melihat potensi-potensi yang ada di liga ISL U-21," ujar pelatih kelahiran Padang ini pada Bola.net.
"Mengenai kapan seleksi dan pemusatan pelatihan bakal dimulai, saya akan berkonsultasi terlebih dahulu dengan Badan Tim Nasional," sambungnya.
Sebelumnya, proses seleksi dan pemusatan pelatihan Timnas U-19 direncanakan bakal berlangsung sejak Senin (20/05) ini di Jakarta. Rencananya, tahapan tersebut bakal diikuti 68 orang peserta.
Sejatinya, penundaan ini merupakan yang kedua kalinya. Sebelumnya, pemusatan pelatihan direncanakan akan dimulai 15-22 Mei ini di Jakarta. Berubahnya jadwal ini, menurut Indra, disebabkan masih banyak peserta yang mengikuti ujian di sekolah. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Tegaskan Masalah Finansial di Timnas U-14 Telah Usai
Tim Nasional 20 Mei 2013, 20:08
-
Pemusatan Pelatihan Timnas U-19 Kembali Tertunda
Tim Nasional 20 Mei 2013, 10:44
-
Kuasa Hukum Manuel Blanco Belum Polisikan Ketum PSSI
Bola Indonesia 15 Mei 2013, 19:15
-
Firman Utina dan Ridwan Antusias Sambut Timnas Belanda
Tim Nasional 14 Mei 2013, 18:40
-
Timnas U-19 Bakal Mulai Pemusatan Pelatihan 20 Mei
Tim Nasional 11 Mei 2013, 11:09
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR