Tiga pemain Persibo dipanggil pelatih Timnas Indonesia, Nil Maizar untuk memperkuat Timnas yang diproyeksikan tampil di Piala AFF 2012 mendatang. Sementara dua pemain lain diminta bergabung bersama skuad Timnas U-23.
Kelima pemain tersebut adalah M Nur Iskandar, Samsul Arif, serta Novan Setya Sasongko yang akan memperkuat pasukan Nil Maizar. Sedangkan Sigit Meiko Susanto dan Syahroni bergabung bersama Timnas U-23.
"Khusus Nur Iskandar sebenarnya sudah bukan pemain Persibo lagi. Kabarnya dia sudah positif ke Semen Padang," terang Media Officer Persibo, Imam Nurcahyo, Senin (27/8).
Imam mengungkapkan kelima pemain tadi diminta sudah berada di ibukota pada Minggu (26/8) kemarin. "Sigit sudah pamit lewat SMS, kalau Samsul kan memang sudah ikut TC dari awal," lanjutnya. (ipl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AFC Perintahkan PSSI Tegur Klub ISL
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 22:18 -
Persibo Sumbang Lima Pemain Untuk Timnas
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 19:15 -
Abdul Rahman Mundur, Nil Maizar Bingung Cari Pengganti
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 16:45 -
Limbong Nilai Kenaikan Uang Harian Pemain Timnas Keliru
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 16:25 -
Profesional, Abdul Rahman Siap Mundur Dari Timnas
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 10:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR