Kondisi Indonesia yang tengah compang-camping akibat persiapan yang tak maksimal membuat Filipina menjadi lawan berat kali ini.
Hal tersebut bukanlah mustahil, pasalnya di Piala AFF 2010 lalu mereka juga membuat Indonesia kewalahan, meski akhirnya Skuad Garuda berhasil lolos ke babak final.
Filipina sendiri memang bukan lagi tim yang pernah dikalahkan dengan sangat telak yakni 13-1 pada tahun 2002 di ajang Piala Tiger, mereka kini menjelma menjadi kekuatan besar, dengan banyaknya pemain naturalisasi yang menghiasi setiap lini mereka.
Selain itu, peringkat Filipina kini mulai merangsek dan menjauhi Indonesia, Filipina kini berada di peringkat 148 sedangkan Indonesia di 151.
Dan, Indonesia sendiri kini banyak dihuni pemain muda yang masih sedikit pengalaman Internasionalnya, apalagi ditambah persiapan yang seperti ala kadarnya.
Namun, semangat juang para pemain muda, seperti Patrich Wanggai, Titus Bonai, dan pemain-pemain baru yang mulai menunjukkan tajinya seperti Hendra Bayauw, Valentino akan menjadi senjata ampuh.
Kekompakan pemain yang mulai terjaga dan kecepatan yang menjadi andalan Indonesia diyakini bakal merepotkan Filipina dan peluang untuk meraih kemenangan tetap besar.
Head to head:
Indonesia vs Filipina: 1-0 (semifinal leg kedua Piala AFF 2010)
Filipina vs Indonesia: 0-1 (semifinal leg pertama Piala AFF 2010)
Indonesia vs Filipina: 13-1 (Piala Tiger 2002)
Indonesia vs Filipina: 3-0 (Piala Tiger 2000)
Indonesia vs Filipina: 3-0 (Piala Tiger 1998)
Perkiraan Susunan Pemain:
Filipina:
Neil Etheridge, Rob Gier, Juani Guirado, Manuel Ott, Carli De Murga, Jason Sabio, James Younghusband, Denis Wolf, Jason De Jong, Phil Younghusband, Angel Guirado
Indonesia:
Markus Horison, Satrio Syam, Nopendi, Hamdi Ramdhan, Abdulrahman, Yoshua Pahabol, Novan Setya, Oktovianus Maniani, Titus Bonai, Patrich Wanggai, Samsul Arief [initial]
TIMNAS - Bob Hippy Optimis Indonesia Kalahkan Filipina (bola/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Filipina vs Indonesia, Lawan Berat
Tim Nasional 5 Juni 2012, 12:00 -
Agenda Resmi FIFA, Klub Wajib Kirim Pemain ke Timnas
Tim Nasional 5 Juni 2012, 10:15 -
Bob Hippy Optimis Indonesia Kalahkan Filipina
Tim Nasional 5 Juni 2012, 09:45 -
Timnas Indonesia Sudah Tiba di Filipina
Tim Nasional 4 Juni 2012, 13:25 -
Inilah Jadwal Kualifikasi Grup E Piala Asia U-22 2013
Tim Nasional 30 Mei 2012, 12:45
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR