Bola.net - - Gelandang tim nasional (timnas) U-22 Indonesia, Septian David Maulana berhasil mencetak gol saat melawan Thailand. Gol tersebut lantas dipersembahkan kepada semua masyarakat Indonesia.
Timnas U-22 menghadapi Thailand pada laga perdana grup B SEA Games 2017, Selasa (15/8/2017). Laga yang digelar di Shah Alam Stadium, Selangor, Malaysia, tersebut berakhir imbang dengan skor 1-1.
Thailand sempat unggul lebih dahulu melalui Chaiyawat Buran pada menit ke-14. Namun, pasukan Merah putih bisa membalas di menit ke-61 melalui penalti Septian David Maulana.
"Alhamdulillah walaupun dapat satu poin. Golnya buat semua masyarakat Indonesia," ujar Septian David Maulana usai pertandingan.
Selain dengan Thailand, di Grup B Indonesia juga tergabung bersama Vietnam, Kamboja, Timor Leste dan Filipina. Menurut pemain Mitra Kukar ini, grup tersebut terbilang sulit bagi timnas U-22.
Namun meski demikian, Septian David Maulana mengaku akan berusaha memberikan yang terbaik bagi Merah Putih. Dia pun cukup yakin skuat Garuda bisa melalui fase grup dan lolos ke babak berikutnya.
"Insyaallah, walaupun di grup kita agak sedikit horor. Tapi Insyaallah kita bisa lewati," katanya seraya tertawa.
Di laga berikutnya, timnas U-22 akan bermain melawan Filipina. Pertandingan itu bakal digelar pada 17 Agustus 2017.
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jumpa Filipina, Timnas Indonesia Unggul Rekor Pertemuan
Editorial 16 Agustus 2017, 23:03
-
Prediksi Indonesia vs Filipina 17 Agustus 2017
Tim Nasional 16 Agustus 2017, 22:22
-
Timnas U-22 Diminta Tiru Spirit Perjuangan Pahlawan
Tim Nasional 16 Agustus 2017, 19:14
-
Ezra Walian Akan Dimainkan Lawan Filipina
Tim Nasional 16 Agustus 2017, 17:23
-
Septian David Persembahkan Gol untuk Masyarakat Indonesia
Tim Nasional 16 Agustus 2017, 08:33
LATEST UPDATE
-
Hasil UCL: Sejarah Bodo/Glimt dan Kekalahan Atletico Madrid di Metropolitano
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:31
-
Klasemen Akhir Liga Champions: Arsenal Perkasa dengan Poin Sempurna
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:05
-
Momen Gila Mourinho: Benfica Kalahkan Real Madrid Lewat Gol Kiper di Menit 98!
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:59
-
Dortmund vs Inter: Apa Rahasia Kemenangan Nerazzurri di Tanah Jerman, Chivu?
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:51
-
Man of the Match Arsenal vs Kairat: Viktor Gyokeres
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:48
-
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Ini Penjelasan Antonio Conte
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:43
-
Man of the Match PSG vs Newcastle: Vitinha
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:38
-
Napoli vs Chelsea 2-3: Pembeda itu Bernama Joao Pedro
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:37
-
Rating Pemain Chelsea usai Menang Dramatis di Markas Napoli: Joao Pedro Fantastis
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match PSV vs Bayern: Luis Diaz
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:29
-
Juventus yang Loyo di Markas Monaco
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:28
-
Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions: 8 Klub Dipastikan Lolos Langsung
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:15
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04

























KOMENTAR