
Menurut Direktur Operasional Timnas, Widyawan Ferianto Kodrat, target ini ditetapkan dalam rapat besar manajemen Timnas Indonesia beserta Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husein, beberapa waktu lalu. "Kami sepakat bahwa target kita di sana adalah lolos ke partai puncak," tutur Ferry Kodrat, sapaan karibnya, pada Bola.net, Senin (06/08).
Lebih lanjut, Ferry Kodrat mengatakan, satu-satunya fokus tim pelatih dan manajemen saat ini adalah memenuhi target itu. "Hanya itu saja, yang ada di pikiran kita saat ini," ujar pria yang juga merupakan CEO Persibo Bojonegoro ini.
Ferry juga berharap agar menghadapi ajang tersebut, rekonsiliasi di sepak bola Indonesia makin menuju ke arah positif. Namun, dia juga sudah meminta pada pelatih Timnas, Nil Maizar, untuk mempersiapkan rencana cadangan. Hal ini mengantisipasi kemungkinan terburuk yang terjadi.
"Pelatih harus mempersiapkan pelampung agar kita tetap bisa memenuhi target yang telah kita sepakati bersama," Ferry menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiapan Kurang, Kekalahan Timnas Dianggap Wajar
Tim Nasional 6 Agustus 2012, 22:05
-
Bob Hippy Pertanyakan Rencana La Nyalla Bentuk Timnas
Tim Nasional 6 Agustus 2012, 20:50
-
Skuad Garuda Ditarget Tembus Final Piala AFF
Tim Nasional 6 Agustus 2012, 20:30
-
Terkait Timnas, Bepe Dan Manajemen Persija Beda Pendapat
Bola Indonesia 6 Agustus 2012, 19:30
-
Persipura Kecewa Dengan Kasus Titus Bonai
Bola Indonesia 6 Agustus 2012, 15:25
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR