Juve kalah 1-2 pada leg pertama di Estadio da Luz. Pada leg kedua yang digelar di Juventus Stadium, Benfica bermain bertahan total dan sukses mempertahankan keunggulan agregat yang mereka miliki.
"Saya bermimpi menjalani ulang tahun yang berbeda. Sekarang sudah jelas bahwa dalam sepakbola tim terbaik tidak selalu menang. Benfica cuma memikirkan leg pertama. Mereka tidak datang ke sini untuk bermain sepakbola. Tujuan mereka hanya menghalangi kami bergerak," keluh Bonucci seperti dilansir Sky Italia.
Meski kalah, Bonucci mencoba mencari sisi positifnya. Ia menganggap kekalahan ini bukan sebuah kegagalan dan kini Juve hanya fokus untuk meraih gelar Serie A.
"Tentu sekarang kami harus membuka lembaran baru. Kami harus melihat ke depan dengan positif. Kami ingin memenangkan Scudetto ketiga beruntun. Kami meninggalkan Liga Europa dengan kepala tegak." [initial]
(foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente: Lupakan Liga Europa, Mari Raih Scuddeto
Liga Italia 2 Mei 2014, 23:14
-
Pirlo Pastikan Bertahan di Juventus
Liga Italia 2 Mei 2014, 22:36
-
Liga Eropa UEFA 2 Mei 2014, 08:40

-
Keran Gol Juventus Akhirnya Buntu
Liga Eropa UEFA 2 Mei 2014, 08:05
-
Demi Pogba, City Rela Depak Pemain Kunci
Liga Inggris 2 Mei 2014, 07:30
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR