
Bola.net - Sebuah insiden menimpa Christian Eriksen. Playmaker Timnas Denmark itu sempat collaps beberapa waktu yang lalu pada ajang Euro 2020.
Eriksen merupakan salah satu pemain inti Timnas Denmark. Ia dipercaya menjadi starter saat pertandingan pembuka Grup B melawan Finlandia.
Jelang akhir babak pertama, terjadi kejadian yang mengerikan. Eriksen mendadak collaps di pinggir lapangan, dan diduga mengalami serangan jantung.
Kondisi Eriksen yang tidak sadarkan diri itu membuat seisi stadion dan para pecinta sepakbola cemas. Namun setelah mendapatkan perawatan medis sekitar 10 menit, ia dibawa keluar dari lapangan. Menurut update terbaru, ia sudah melewati fase kritis.
Melihat insiden tersebut, dukungan dan doa mengalir untuk sang playmaker. Termasuk dari klub-klub top Eropa dan bahkan klub-klub dari Indonesia.
Simak doa dan harapan klub-klub tersebut di bawah ini.
Inter Milan
Forza Chris, all of our thoughts are with you! 🙏
— Inter 🏆🇮🇹 (@Inter_en) June 12, 2021
"Forza Chris, seluruh doa dan dukungan kami bersamamu"
Tottenham
Get well soon, Christian. The whole Spurs family is with you. 🤍 https://t.co/Rmwd4Wq8R6
— Tottenham Hotspur (@SpursOfficial) June 12, 2021
"Lekas sembuh Christian, Seluruh keluarga Spurs selalu menyertaimu"
Manchester United
Keeping Christian Eriksen in our thoughts and prayers. 🙏
— Manchester United (@ManUtd) June 12, 2021
"Doa kami untuk Christian Eriksen"
Chelsea
Our thoughts are with Christian Eriksen, his family and his @dbulandshold teammates. 🇩🇰🙏
— Chelsea FC (@ChelseaFC) June 12, 2021
"Doa kami untuk Christian Eriksen, Keluarganya dan juga rekan-rekannya di @dbluandshold "
Liverpool
All our thoughts and prayers are with Christian Eriksen 🙏🇩🇰
— Liverpool FC (@LFC) June 12, 2021
"Seluruh doa dan pikiran kami untuk Christian Eriksen"
Arsenal
We're thinking of Christian Eriksen, his family and @DBUfodbold tonight.
— Arsenal (@Arsenal) June 12, 2021
Wishing you all the best in your recovery, Christian ❤️ pic.twitter.com/kJzU1lkOYC
"Kami semua mendoakan Christian Eriksen, Keluarga dan juga @DBUfodbold malam ini. Kami mendoakan yang terbaik untuk pemulihanmu, Christian"
Manchester City
Our thoughts and prayers are with Christian Eriksen and his family 💙🙏
— Manchester City (@ManCity) June 12, 2021
"Doa dan pikiran kami untuk Christian Eriksen dan juga keluarganya"
AS Roma
Forza Christian 🙏
— AS Roma (@OfficialASRoma) June 12, 2021
"Forza Christian"
AC Milan
Forza Christian 🇩🇰🙏🏻 https://t.co/qCzTCDqRuD
— AC Milan (@acmilan) June 12, 2021
"Forza Christian"
Real Madrid
All our thoughts and support with @ChrisEriksen8.
— Real Madrid C.F. 🇬🇧🇺🇸 (@realmadriden) June 12, 2021
"Kami mendoakan yang terbaik untuk @ChrisEriksen8"
FC Barcelona
Stay strong, Eriksen 🙏
— FC Barcelona (@FCBarcelona) June 12, 2021
"Tetap Kuat, Eriksen"
Borussia Dortmund
Our thoughts and prayers are with you, Christian Eriksen.
— Borussia Dortmund (@BlackYellow) June 12, 2021
Nothing but love for you, your family, and your teammates 🇩🇰💛
"Doa dan dukungan kami bersamamu, Christian Eriksen. Cinta kami untukmu, keluargamu dan rekan-rekanmu"
PSG
Christian Eriksen is in our thoughts at this moment 🇩🇰🙏 We pray for him and his family
— Paris Saint-Germain (@PSG_English) June 12, 2021
"Christian Eriksen berada dalam benak kami saat ini. Kami mendoakannya dan juga keluarganya"
Bali United
Tundukkan kepala sejenak & mari kirimkan doa terbaik untuk Eriksen 🤲🏻
— Bali United FC (@BaliUtd) June 12, 2021
PSM Makassar
Doa terbaik untuk gelandang Timnas Denmark, Christian Eriksen❤️!#EURO2020
— PSM Makassar (@PSM_Makassar) June 12, 2021
Borneo FC
Stay Strong Christian Eriksen 💪 #den @ChrisEriksen8 pic.twitter.com/vbVhVOkp7Q
— Borneo FC Samarinda (@BorneoSMR) June 12, 2021
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Gol, Romelu Lukaku Beri Tribut Istimewa untuk Christian Eriksen
Piala Eropa 13 Juni 2021, 04:35
-
Romelu Lukaku: Inter Milan atau Chelsea? Jelas Saya Pilih...
Liga Italia 12 Juni 2021, 03:38
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR