Bola.net - - Sebuah kode keras diungkapkan Eden Hazard jelang final Liga Europa musim ini. Playmaker Chelsea itu menyebut bahwa partai yang digelar di Azerbaijan itu merupakan partai yang sempurna sebagai laga perpisahan.
Selama dua tahun terakhir, sosok Hazard tidak pernah sepi dari gosip transfer. Ia kerap dihubungkan dengan sejumlah klub papan atas Eropa, di mana Real Madrid menjadi tim yang paling sering dihubungkan dengan pemain Belgia tersebut.
Perjalanan Hazard dan Chelsea musim ini hanya menyisakan satu pertandingan lagi. Mereka akan terbang ke kota Baku, Azerbaijan untuk menghadapi Arsenal di Final Liga Europa musim ini.
Hazard mengaku ia sangat berhasrat memenangkan trofi Liga Europa itu musim ini. "Saya hanya ingin memenangkan trofi itu," ujar Hazard seperti yang dikutip Sportsmole.
Baca komentar lengkap sang playmaker di bawah ini.
Perpisahan Sempurna
Ada alasan tersendiri bagi Hazard yang ngotot ingin memenangkan trofi Liga Europa musim ini. Menurutnya memenangkan trofi juara akan menjadi bentuk perpisahan terbaik yang bisa ia lakukan.
"Saya tidak peduli di final nanti saya mencetak gol atau tidak, yang penting kami memenangkan trofi juara tersebut."
"Jika ini pertandingan terakhir saya [bersama Chelsea], maka saya berharap bisa membawa pulang trofi itu. Apakah ini akan menjadi perpisahan yang sempurna? Saya rasa Ya!"
Enggan Khianati
Pada kesempatan ini Hazard dimintai pendapatnya untuk membela klub Liga Inggris lainnya selain Chelsea di masa depan.
Hazard menegaskan ia tidak akan pernah mengkhianati Chelsea, sehingga ia bakal menolak semua tawaran yang masuk dari klub Liga Inggris untuk dirinya.
"Tidak, tidak sama sekali. Saya seorang Biru dan itu berarti banyak bagi saya. Saya tidak akan pernah bermain untuk klub lain di negara ini selain Chelsea." tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Road to Final Liga Europa 2019: Arsenal
Liga Eropa UEFA 28 Mei 2019, 23:00
-
Cech Sebut Arsenal Terlalu Baik di Bawah Asuhan Wenger
Liga Inggris 28 Mei 2019, 21:48
-
Legenda Arsenal Kritik Pemilihan Venue Final Liga Europa
Liga Eropa UEFA 28 Mei 2019, 21:20
-
Kepergian Eden Hazard akan Jadi Mimpi Buruk Chelsea
Liga Inggris 28 Mei 2019, 18:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR