Ya, pada saat yang bersamaan dengan lolos Dortmund, Klopp juga sukses meloloskan Liverpool ke babak 32 besar. Hal tersebut membuat keduanya berpeluang besar untuk saling tikam pada babak knouck out.
Namun, hal tersebut tak lantas membuat Dortmund merasa gentar. Mereka tetap optimis menyambut laga ini. Bahkan Sven Bender siap memberikan 'siksaan' bagi Klopp andai bertemu.
"Kami akan senang jika pertandingan tersebut benar terjadi. Tapi kami harus menyiksa Klopp," buka gelandang andalan Dortmund tersebut di laman resmi Die Borussien.
"Kami tidak bisa menghindari tim-tim besar jika memang ingin lolos lebih jauh. Kami akan menyambutnya saat mereka datang, dan mencoba untuk maju ke babak berikutnya," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Berjumpa Liverpool, Dortmund Siap Siksa Klopp
Liga Eropa UEFA 11 Desember 2015, 18:53
-
Prediksi Liverpool vs West Brom 13 Desember 2015
Liga Inggris 11 Desember 2015, 17:30 -
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs West Brom
Liga Inggris 11 Desember 2015, 17:30
-
Legenda Brasil: Coutinho Bisa Jadi Terbaik Dunia
Liga Inggris 11 Desember 2015, 14:00
-
Usai Bantai Liverpool, Newcastle Klaim Temukan Formula Menang
Liga Inggris 11 Desember 2015, 10:31
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR